PETA 33 PROVINSI INDONESIA TERBARUJokam Zevan
mencoba membantu anda yang kesulitan mendapatkan atau mendownload peta dari berbagai daerah di Indonesia. Peta adalah salah satu topik yang banyak di cari di dunia internet, hampir dari kita semua membutuhkan peta, lebih-lebih jika kita akan bepergian ke suatu daerah yang belum kita kenali.
Bakosurtanal (Badan Koordinasi Survei dan Pemetaan Nasional) menyediakan peta 33 provinsi di Indonesia yang bisa diunduh secara gratis melalui situsnya. Peta-peta yang terdapat pada situs ini beresolusi tinggi mulai dari 1869 x 2223 pixel sampai 5266 x 3808 pixel sehingga anda bisa memperbesar tanpa menyebabkan gambar menjadi pecah. Jika anda berminat mengunduh peta-peta tersebut, anda bisa mendapatkannya secara gratis disini. Untuk mendapatkan peta-peta ini, anda tinggalklik kanan salah satu nama provinsi dibawah ini dan pilih gambar petanya, kemudianSave Image As ke harddisk komputer anda. Tinggal di cetak ke printer warna, jadilah sudah peta provinsi yang berwarna dan gratis ! he..he..
Klik untuk download peta dinding:
I. PROVINSI-PROVINSI KAWASAN BARAT INDONESIA
01. Peta Provinsi Aceh
02. Peta Provinsi Sumatera Utara
03. Peta Provinsi Sumatera Barat
04. Peta Provinsi Riau
05. Peta Provinsi Kepulauan Riau
06. Peta Provinsi Jambi
07. Peta Provinsi Bengkulu
08. Peta Provinsi Sumatera Selatan
09. Peta Provinsi Bangka Belitung
10. Peta Provinsi Lampung
11. Peta Provinsi Banten
12. Peta Provinsi Jawa Barat
13. Peta Provinsi DKI Jakarta
14. Peta Provinsi Jawa Tengah
15. Peta Provinsi DI Yogyakarta
16. Peta Provinsi Jawa Timur
II. PROVINSI-PROVINSI KAWASAN TIMUR INDONESIA
17. Peta Provinsi Bali
18. Peta Provinsi NTB
19. Peta Provinsi NTT
20. Peta Provinsi Kalimantan Barat
21. Peta Provinsi Kalimantan Tengah
22. Peta Provinsi Kalimantan Timur
23. Peta Provinsi Kalimantan Selatan
24. Peta Provinsi Sulawesi Utara
25. Peta Provinsi Gorontalo
26. Peta Provinsi Sulawesi Tengah
27. Peta Provinsi Sulawesi Tenggara
28. Peta Provinsi Sulawesi Selatan
29. Peta Provinsi Sulawesi Barat
30. Peta Provinsi Maluku
31. Peta Provinsi Maluku Utara
32. Peta Provinsi Papua Barat (Irian Jaya Barat)
33. Peta Provinsi Papua (Irian Jaya)
34. Peta Provinsi Irian Jaya Tengah (Rencana awal)
Catatan:
Berdasarkan UU No.45/1999 Jo. UU No.5/2000 Jo. UU No. 22/2002 Jo.INPRES No.1/2003 => Provinsi Irian Jaya (Lama) akan dimekarkan menjadi 3 (tiga) Provinsi baru, yaitu : Provinsi Irian Jaya Barat (Ibukota: Manokwari), Irian Jaya Tengah (Ibukota:Timika) dan Irian Jaya Timur (Ibukota: Jayapura), namun karena mendapat pertentangan dari sebagian warga Papua (Irian Jaya), maka pembentukan Provinsi Irian Jaya Tengah dibatalkan.
terima kasih
ReplyDeleteBagus sekali....terima kasih atas info yang sangat berharga ini.....
ReplyDeleteSama sama senang bisa berbagi
Deletetrimakasih sharenya, ... bermanfaat sekali.
ReplyDeleteKeren bro, ijin download
ReplyDelete